Caranya dengan mengirimkan foto barang –barang yang pengen kamu beli dan jangan lupa beri tahu alasannya kenapa. Foto kamu ditunggu hingga 9 November 2021 ya.
Dapetin hadiah utama eVoucher Rp 11 juta rupiah yang bisa kamu pakai untuk belanja online. Selain itu, 100 pemenang favorit juga akan mendapatkan hadiah eVoucher senilai @Rp 100 ribu.
Langsung saja yuk simak dulu mekanisme lengkap lomba foto Discount Jockey dibawah ini dan menangkan hadiahnya.
Ikut juga :
Lomba Foto Pahlawan Baikin Mood Berhadiah Voucher Indomaret 2 Juta
TEMA | Discount Jockey |
OLEH | Bank BNI |
PERIODE | 3 – 9 November 2021 |
HADIAH |
|
|
CARA IKUTAN
- FOLLOW @BNI46 di instagram
- LIKE postingan info kuis DJ yang ada di profilnya
- Buat foto atau video untuk request Rp11 JUTA ke DJ BNI buat upgrade barang idaman kamu
- Upload foto atau video kamu ke instagram feed atau reels
- Berikan caption alasan kamu untuk mendapatkan hadiah Rp11 JUTA dari DJ BNI
- Gunakan hashtag #DJRequest11Juta #BNI46
- Tag 3 orang teman kamu untuk ikutan
SYARAT & KETENTUAN
- Pemenang akan dipilih berdasarkan likes terbanyak
- Keputusan juri mutlak & tidak dapat diganggu gugat
- Periode Penilaian : berlaku hingga 9 November 2021, pukul 24:00 WIB
- Pemenang akan diumumkan pada 10 November 2021