Misteraladin.com menyelenggarakan kontes Bawa Aku Ke… Challenge, yang akan wujudkan libu lebaran impian lewat cerita dan berbagi. Ikutlah dan jadi pemenangnya. Informasi selengkapnya bisa baca dibawah ini ya
TEMA LOMBA
PENYELENGGARA
PERIODE
Nama-nama pemenang diumumkan tanggal 5 Juni 2018 di Instagram Mister Aladin.
HADIAH
- 1 (satu) peserta dengan caption dan foto terbaik berhak memenangkan voucher hotel senilai Rp2.500.000
- 2 (dua) runner-up dengan foto terbaik dan 2 (dua) runner-up dengan caption terbaik masing-masing akan memenangkan voucher hotel senilai Rp1.250.000.
- Setiap orang yang berpartisipasi dalam kompetisi ini otomatis sudah ikut menyumbang Rp25.000 ke panti werdha yang akan diwakili oleh Mister Aladin.
CARA MENGIKUTI
- Follow Instagram @misteraladin
- Foto diri kamu (bisa sendiri atau dengan teman) dengan pose seperti contoh foto pada gambar diatas
- Upload ke instagram
- Awali caption kamu dengan hashtag #BawaAkuKe lalu ceritain destinasi yang kamu mau datengin pas libur Lebaran nanti. Sertakan juga hashtag #LebaranAladin di akhir caption serta Challenge 5 teman kamu untuk ikutan kompetisi ini
- CONTOH CAPTION :
#BawaAkuKeBali Lebaran nanti bareng keluarga supaya bisa nonton sunset di Rock Bar dan jalan-jalan ke borobudur. Aku challenge @teman1 @sobat @kawanku @sohibku dan @friend5 untuk ikutan! Yuk, ramaikan #LebaranAladin kali ini 🙂 - Pastikan profil IG kamu tidak di-private
- Keputusan tim juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat







Waaa lumayaaan buat liburan semesteran ini