Halo sobat serbakuis. Sekarang Real Good lagi bikin promo undian yang bertema ” Anak Baik Real Good Berbagi: Beli, Kirim, Menang ” lho. hadiahnya kalian bisa trip ke pabrik Real Good dan daerah sekitarnya beserta total uang total 1 Milyar lho! Cara ikutan nya simple kok. Yuk simak cara ikutannya dibawah ini …
?TEMA
? PENYELENGGARA
⏰PERIODE
?HADIAH
CARA MENGIKUTI❓
- Beli 3 kemasan susu Real Good (bisa kemasan Bantal Kecil, Bantal Besar atau Prisma) yang bertanda “Promo atau kemasan susu Real Good dengan 3 seri “Anak Baik Real Good”
- Potong bagian belakang kemasan dengan mengikutsertakan tulisan “Promo” dalam potongan. Jangan lupa, lampirkan juga fotokopi identitas (kartu pelajar, kartu keluarga) dan nomor telepon kamu.
- Masukkan semuanya ke amplop, dan kirim ke PO BOX REAL GOOD JKT 10000. Kamu juga bisa memasukkan ke dropbox yang tersedia di toko favoritmu.